Nyaring Yang Semu
Suara gemuruh dari langit disertai hujan lebat, aku membaca cerita
singkat kisah cinta Budi dengan Zahra waktu SMA, yang ditulis oleh Budi
sendiri. Aku terduduk di samping jendela kaca dengan ditemani segelas
coklat panas.